-
Itinerary
-
Include & Exclude
<
>
Hari 1 : Kathmandu
Anda akan dijemput oleh representatif kami di bandara Tribhuvan International, Kathmandu, dan diantar ke hotel Gaju Suite untuk check-in.
Note: Saat pre-trip meeting di hotel, harap siapkan paspor, 2 pas foto ukuran paspor, dan copy travel insurance anda. Dalam meeting ini anda diharuskan untuk menandatangani formulir trip dan non-liability disclaimer. Jika ada pertanyaan tentang perjalanan anda selama di Nepal, ini merupakan waktu yang tepat untuk memperoleh informasi. Kami juga akan menyediakan Duffel Bag, Topi, dan T-Shirt untuk anda pakai dan simpan.
Hari 2 : Kathmandu - Lukla - Phakding
Pagi hari menuju bandara Tribhuvan International untuk penerbangan menuju Lukla. Setibanya di Lukla, anda akan melanjutkan perjalanan dengan trekking menuju Phakding melewati Sungai Dudh Koshi dan beberapa desa kecil menuju Phakding. Menginap di guesthouse. [B, L, D]
Hari 3 : Phakding - Namche Bazaar
Melanjutkan perjalanan menyusuri sungai Dudh Koshi dan menyeberangi jembatan gantung dengan bendera doa khas Nepal memasukki Taman Nasional Sagarmatha. Setelah registrasi ulang, anda akan melanjutkan trekking menuju Namche Bazaar, desa terbesar di rute Everest dengan restoran, hotel, toko suvenir, warnet, dsb. Menginap di guesthouse. [B, L, D]
Hari 4 : Namche Bazaar (Hari Aklimatisasi)
Hari ini merupakan hari aklimatisasi untuk menyesuaikan adaptasi kadar oksigen di dalam tubuh. Anda akan berjalan pendek ke museum tradisional adat Sherpa, dan mendaki menuju Syangboche Airport. Dari tempat ini, anda akan dapat melihat gugusan pegunungan Himalaya dengan seperti Everest, Nuptse, Lhotse, dan Ama Dablam. Menginap di guesthouse. [B, L, D]
Hari 5 : Namche Bazaar - Tengboche
Pagi hari melanjutkan perjalanan menuju Tengboche dengan wiharanya yang terkenal, anda dapat menikmati ornamen dinding yang menakjubkan, patung buddha raksasa, dan alat musik beserta pakaian para biksu. Anda akan dapat kesempatan untuk mengikuti acara doa di sore hari dan di pagi hari tergantung situasi dan kondisi. Menginap di guesthouse. [B, L, D]
Hari 6 : Tengboche - Dingboche
Dari Tengboche, anda akan trekking turun menuju Debuche dan kembali menanjak ke Pangboche yang terkenal dengan ribuan batu doanya. Perjalanan anda akan dilanjutkan menuju Dingboche, sebuah desa tradisional Sherpa dengan latar belakang pemandangan Lhotse, Island Peak, dan Ama Dablam. [B, L, D]
Hari 7 : Dingboche - Chhukung - Dingboche
Hari ini merupakan hari aklimatisasi. Anda akan diajak berjalan menuju Chhukung melewati lembah Imja Khola dengan pemandangan pegunungannya yang indah. Kembali ke Dingboche di sore hari. Menginap di guesthouse. [B, L, D]
Hari 8 : Dingboche - Lobuche
Trek hari ini menyusuri Khumbu Glacier melewati hamparan batu memorial untuk para pendaki yang meninggal saat menuju puncak. Anda akan melanjutkan perjalanan menuju Lobuche yang terletak dibawah kaki puncak raksasa Lobuche. Menginap di guesthouse. [B, L, D]
Hari 9 : Lobuche - Everest Base Camp - Gorak Shep
Hari ini merupakan puncak dari petualangan anda, trekking melewati Khumbu Glacier hingga mencapai Everest Base Camp pada ketinggian 5,365 meter. Setelah beristirahat, anda akan berjalan turun menuju Gorak Shep untuk bermalam. Menginap di guesthouse. [B, L, D]
Hari 10 : Gorak Shep - Kalapatthar - Periche
Pagi hari akan dimulai dengan pendakian ke puncak Kalapatthar yang akan membayar kegigihan anda dengan pemandangan puncak Everest, Nuptse, Pumori, Chagatse, Lhotse. Setelah itu, anda akan berjalan turun menuju Periche. Menginap di guesthouse. [B, L, D]
Hari 11 : Periche - Namche Bazaar
Dari Periche, anda akan melewati rute turun yang berbeda melewati Orsho dan Pangboche dengan wihara tertua di daerah Everest yang konon memiliki sisa tulang 'Yeti'. Anda akan melanjutkan perjalanan melewati Tengboche menuju Namche Bazaar. Menginap di guesthouse. [B, L, D]
Hari 12 : Namche Bazaar - Lukla
Anda akan mengakhiri perjalanan anda dengan trekking menuju Lukla. Menginap di guesthouse. [B, L, D]
Hari 13 : Lukla - Kathmandu
Penerbangan dari Lukla menuju Kathmandu dengan pemandangan penuh memori. Saat tiba di Kathmandu, check-in di hotel dan acara bebas. Menginap di hotel. [B]
Hari 14 : Kathmandu
Acara bebas di kota. Anda dapat menambah perjalanan dengan opsi-opsi berikut ini: Chitwan Jungle Safari, Day Hike dan Mountain Biking di sekitar Lembah Kathmandu, Rafting Adventure dan Volunteering di desa hingga saatnya anda diantar ke bandara. [B]
Anda akan dijemput oleh representatif kami di bandara Tribhuvan International, Kathmandu, dan diantar ke hotel Gaju Suite untuk check-in.
Note: Saat pre-trip meeting di hotel, harap siapkan paspor, 2 pas foto ukuran paspor, dan copy travel insurance anda. Dalam meeting ini anda diharuskan untuk menandatangani formulir trip dan non-liability disclaimer. Jika ada pertanyaan tentang perjalanan anda selama di Nepal, ini merupakan waktu yang tepat untuk memperoleh informasi. Kami juga akan menyediakan Duffel Bag, Topi, dan T-Shirt untuk anda pakai dan simpan.
Hari 2 : Kathmandu - Lukla - Phakding
Pagi hari menuju bandara Tribhuvan International untuk penerbangan menuju Lukla. Setibanya di Lukla, anda akan melanjutkan perjalanan dengan trekking menuju Phakding melewati Sungai Dudh Koshi dan beberapa desa kecil menuju Phakding. Menginap di guesthouse. [B, L, D]
Hari 3 : Phakding - Namche Bazaar
Melanjutkan perjalanan menyusuri sungai Dudh Koshi dan menyeberangi jembatan gantung dengan bendera doa khas Nepal memasukki Taman Nasional Sagarmatha. Setelah registrasi ulang, anda akan melanjutkan trekking menuju Namche Bazaar, desa terbesar di rute Everest dengan restoran, hotel, toko suvenir, warnet, dsb. Menginap di guesthouse. [B, L, D]
Hari 4 : Namche Bazaar (Hari Aklimatisasi)
Hari ini merupakan hari aklimatisasi untuk menyesuaikan adaptasi kadar oksigen di dalam tubuh. Anda akan berjalan pendek ke museum tradisional adat Sherpa, dan mendaki menuju Syangboche Airport. Dari tempat ini, anda akan dapat melihat gugusan pegunungan Himalaya dengan seperti Everest, Nuptse, Lhotse, dan Ama Dablam. Menginap di guesthouse. [B, L, D]
Hari 5 : Namche Bazaar - Tengboche
Pagi hari melanjutkan perjalanan menuju Tengboche dengan wiharanya yang terkenal, anda dapat menikmati ornamen dinding yang menakjubkan, patung buddha raksasa, dan alat musik beserta pakaian para biksu. Anda akan dapat kesempatan untuk mengikuti acara doa di sore hari dan di pagi hari tergantung situasi dan kondisi. Menginap di guesthouse. [B, L, D]
Hari 6 : Tengboche - Dingboche
Dari Tengboche, anda akan trekking turun menuju Debuche dan kembali menanjak ke Pangboche yang terkenal dengan ribuan batu doanya. Perjalanan anda akan dilanjutkan menuju Dingboche, sebuah desa tradisional Sherpa dengan latar belakang pemandangan Lhotse, Island Peak, dan Ama Dablam. [B, L, D]
Hari 7 : Dingboche - Chhukung - Dingboche
Hari ini merupakan hari aklimatisasi. Anda akan diajak berjalan menuju Chhukung melewati lembah Imja Khola dengan pemandangan pegunungannya yang indah. Kembali ke Dingboche di sore hari. Menginap di guesthouse. [B, L, D]
Hari 8 : Dingboche - Lobuche
Trek hari ini menyusuri Khumbu Glacier melewati hamparan batu memorial untuk para pendaki yang meninggal saat menuju puncak. Anda akan melanjutkan perjalanan menuju Lobuche yang terletak dibawah kaki puncak raksasa Lobuche. Menginap di guesthouse. [B, L, D]
Hari 9 : Lobuche - Everest Base Camp - Gorak Shep
Hari ini merupakan puncak dari petualangan anda, trekking melewati Khumbu Glacier hingga mencapai Everest Base Camp pada ketinggian 5,365 meter. Setelah beristirahat, anda akan berjalan turun menuju Gorak Shep untuk bermalam. Menginap di guesthouse. [B, L, D]
Hari 10 : Gorak Shep - Kalapatthar - Periche
Pagi hari akan dimulai dengan pendakian ke puncak Kalapatthar yang akan membayar kegigihan anda dengan pemandangan puncak Everest, Nuptse, Pumori, Chagatse, Lhotse. Setelah itu, anda akan berjalan turun menuju Periche. Menginap di guesthouse. [B, L, D]
Hari 11 : Periche - Namche Bazaar
Dari Periche, anda akan melewati rute turun yang berbeda melewati Orsho dan Pangboche dengan wihara tertua di daerah Everest yang konon memiliki sisa tulang 'Yeti'. Anda akan melanjutkan perjalanan melewati Tengboche menuju Namche Bazaar. Menginap di guesthouse. [B, L, D]
Hari 12 : Namche Bazaar - Lukla
Anda akan mengakhiri perjalanan anda dengan trekking menuju Lukla. Menginap di guesthouse. [B, L, D]
Hari 13 : Lukla - Kathmandu
Penerbangan dari Lukla menuju Kathmandu dengan pemandangan penuh memori. Saat tiba di Kathmandu, check-in di hotel dan acara bebas. Menginap di hotel. [B]
Hari 14 : Kathmandu
Acara bebas di kota. Anda dapat menambah perjalanan dengan opsi-opsi berikut ini: Chitwan Jungle Safari, Day Hike dan Mountain Biking di sekitar Lembah Kathmandu, Rafting Adventure dan Volunteering di desa hingga saatnya anda diantar ke bandara. [B]
Price Includes
Price Excludes
- Airport / Hotel / Airport pick up & drop by private tourist vehicle.
- Standard twin sharing accommodation in a three star hotel in Kathmandu; Breakfast included. (4 nights)
- Guided city tour in Kathmandu by private tourist vehicle.
- All your standard Meals during the trek (Breakfasts, Lunches and Dinners).
- Lodges, Guesthouses accommodation during the trek (11 nights Trekking Guesthouse in twin sharing and occasionally dormitory style).
- Local Ace the Himalaya licensed English speaking guide.
- The required number of local staff and porters to carry your luggage during the trek (We assign one porter for every two guests).
- Food, accommodation, salary, insurance, equipment and medicine for all staff.
- Everest National Park permits and TIMS permit for trekking.
- Down Jacket and sleeping bag by Ace the Himalaya (which need to be returned after the trek).
- Airfare from Kathmandu – Lukla - Kathmandu including airport departure tax in Kathmandu and Lukla airport.
- Surface transfer from and to Kathmandu.
- Free Ace the Himalaya duffel/kit bag, sun hat and T-shirt (yours to keep).
- Sightseeing/Monument entrance fees in Kathmandu (On Day 2).
- Farewell dinner in typical Nepali Restaurant with cultural dance show on second last day (On Day 15th).
- All our government taxes, vat, tourist service charges.
- Official expenses.
Price Excludes
- Lunch and dinner whilst in Kathmandu.
- Travel insurance which covers emergency Rescue and Evacuation.
- International airfare and airport departure tax
- Nepal entry visa; you can obtain a visa easily upon your arrival at Tribhuwan International Airport in Kathmandu. (Tourist Visa with Multiple Entries for 30 days can be obtained by paying US $ 40 or equivalent foreign currency. Similarly, Tourist Visa with Multiple Entries for 90 days can be obtained by paying US $ 100. Please bring 2 copies of passport size photos).
- Alcoholic, hot and cold drinks.
- Personal trekking Equipment (See the trekking equipment page).
- Tips for trekking staff and driver (Tipping is expected).
- Any others expenses which are not mentioned on 'Price Includes' section.